SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENERIMAAN BANTUAN SISWA KURANG MAMPU DI SMAN 4 KOTA PADANG MENGGUNAKAN METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING (SAW)

Zaqi, Muhammad (2023) SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENERIMAAN BANTUAN SISWA KURANG MAMPU DI SMAN 4 KOTA PADANG MENGGUNAKAN METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING (SAW). Sarjana thesis, Universitas Putra Indonesia YPTK Padang.

[img] Text
Skripsi_19101152610350_Muhammad Zaqi_Abstrak.pdf

Download (347kB)
[img] Text
Skripsi_19101152610350_Muhammad Zaqi_BAB I.pdf

Download (570kB)
[img] Text
Skripsi_19101152610350_Muhammad Zaqi_Daftar Pustaka.pdf

Download (364kB)
[img] Text
Skripsi_19101152610350_Muhammad Zaqi_Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

SMAN 4 Kota Padang setiap tahun nya melakukan seleksi beasiswa kurang mampu, analisa proses penerimaan bantuan siswa kurang mampu ini masih dilakukan dengan manual, sehingga keputusan kurang tepat dan membutuhkan waktu yang lama dan tidak efisien, untuk meminimalisir terjadinya anak putus sekolah yang disebabkan oleh ekonomi yang kurang mampu, sekaligus untuk menarik anak–anak yang tidak sekolah untuk bersekolah, serta dalam rangka pemberian akses yang lebih besar kepada kelompok masyarakat yang selama ini kurang dapat menjangkau layanan pendidikan. Solusi mengatasi masalah ini menggunakan sistem pendukung keputusan menggunakan metode SAW (Simple Additive weighting), metode ini merupakan penjumlahan terbobot yang menghasilan hasil keputusan berupa perangkingan, aplikasi dirancang menggunakan bahasa pemrograman VB.NET dan database MySQL untuk mengelolah data dengan cepat dan akurat. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat 5 siswa yang diterima dari 10 data siswa yaitu V8, V7, V1, V6, V4, dengan nilai > 70. Setelah meenggunakan sistem pendukung keputusan ini dapat membantu pihak SMAN 4 kota Padang dalam menentukan penerimaan bantuan siswa kurang mampu dengan tepat, cepat, dan akurat. Keyword : SPK, SAW, VB.NET, MySQL.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: 0 Research > Ilmu Komputer
0 Research > Ilmu Komputer > Sistem Informasi
Depositing User: Ryan Ariadi A.Md
Date Deposited: 20 Sep 2024 03:57
Last Modified: 20 Sep 2024 03:57
URI: http://repository.upiyptk.ac.id/id/eprint/11871

Actions (login required)

View Item View Item