PENERAPAN METODE MFEP PADA SISTEM PENUNJANG KEPUTUSAN PENENTUAN KELAYAKAN NASABAH (STUDY KASUS KOPERASI MUARO SIJUNJUNG) DENGAN MENGGUNAKAN BAHASA PEMROGRAMAN PHP DAN DATABASE MYSQL

Upanda, Ridho Ardian (2023) PENERAPAN METODE MFEP PADA SISTEM PENUNJANG KEPUTUSAN PENENTUAN KELAYAKAN NASABAH (STUDY KASUS KOPERASI MUARO SIJUNJUNG) DENGAN MENGGUNAKAN BAHASA PEMROGRAMAN PHP DAN DATABASE MYSQL. Sarjana thesis, Universitas Putra Indonesia YPTK Padang.

[img] Text
Skripsi_17101152610436_Ridho Ardian Upanda_Abstrak.pdf

Download (59kB)
[img] Text
Skripsi_17101152610436_Ridho Ardian Upanda_BAB I.pdf

Download (182kB)
[img] Text
Skripsi_17101152610436_Ridho Ardian Upanda_Daftar Pustaka.pdf

Download (175kB)
[img] Text
Skripsi_17101152610436_Ridho Ardian Upanda_Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

Perkembangan teknologi informasi dan komunikasi (TIK) ini telah merambah ke berbagai aspek kehidupan. Semakin terjangkaunya harga perangkat keras seperti komputer, gadget dan perangkat lain, didukung dengan semakin mudahnya pengoperasian perangkat lunak yang bekerja di atas platform berbagai perangkat keras. Di dalam proses pengajuan pinjaman oleh anggota nasabah Koperasi sadar kabupaten Sijunjung masih dilakukan secara manual dan tidak ada sistem prioritas, sehingga hal ini mempengaruhi kesejahteraan anggota. Oleh karena itu penulis membantu membuat Sistem Pendukung Keputusan dengan menerapkan metode MFEP dan metode pengembangan sistem yang digunakan metode Waterfall (Analysis, Design, Implementation, Testing, Maintenance). Langkah-langkah yang dilakukan dalam metode MFEP adalah menentukan kriteria dan sub kriteria penilaian, kemudian memberikan bobot nilai masingmasing kriteria, dan terakhir melakukan perhitungan dengan metode. Dengan menggunakan Sistem Pendukung Keputusan ini, dapat membantu Koperasi sadar kabupaten Sijunjung dalam memproses dan menentukan kelayakan anggota untuk mendapatkan pinjaman serta menghasilkan keputusan yang lebih cepat, tepat, dan akurat. Kata Kunci : Sistem Pendukung Keputusan, MFEP, Waterfall, Pinjaman.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: 0 Research > Ilmu Komputer > Database
0 Research > Ilmu Komputer
0 Research > Ilmu Komputer > Sistem Informasi
Divisions/ Fakultas/ Prodi: Fakultas Ilmu Komputer > Sistem Informasi (S1)
Depositing User: Ryan Ariadi A.Md
Date Deposited: 11 Sep 2024 04:26
Last Modified: 11 Sep 2024 04:26
URI: http://repository.upiyptk.ac.id/id/eprint/11791

Actions (login required)

View Item View Item