PENENTUAN KELAYAKAN PEMBERIAN PINJAMAN UNTUK OPTIMALISASI CUSTOMER RELATIONSHIP MANAGEMENT PADA KOPERASI PEGAWAI NEGERI KOGUSDA SOLOK MENGGUNAKAN METODE ANALYTICAL HIERARCHY PROCESS

Febriansyah, Edo (2024) PENENTUAN KELAYAKAN PEMBERIAN PINJAMAN UNTUK OPTIMALISASI CUSTOMER RELATIONSHIP MANAGEMENT PADA KOPERASI PEGAWAI NEGERI KOGUSDA SOLOK MENGGUNAKAN METODE ANALYTICAL HIERARCHY PROCESS. Sarjana thesis, Universitas Putra Indonesia YPTK.

[img] Text
SKRIPSI_19101152630049_EDO FEBRIANSYAH_ABSTRAK.pdf

Download (148kB)
[img] Text
SKRIPSI_19101152630049_EDO FEBRIANSYAH_BAB I.pdf

Download (512kB)
[img] Text
SKRIPSI_19101152630049_EDO FEBRIANSYAH_FULL TEXT.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (7MB)
[img] Text
SKRIPSI_19101152630049_EDO FEBRIANSYAH_DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (143kB)

Abstract

Koperasi Pegawai Negeri Kogusda-Solok, Merupakan salah satu koperasi yang beranggotakan para Pegawai Negeri Sipil di Kota Solok. Pengambilan keputusan kelayakan Peminjam Di Koperasi Pegawai Negeri Kogusda Solok masih terbilang kuno yaitu hanya memakai jaminan “kepercayaan” dan belum ada standar utama dalam persyaratan peminjaman. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan model penentuan kelayakan peminjam di koperasi menggunakan metode Customer Relationship MANAGEMENT (CRM) dan Analytical Hierarchy Process (AHP). Model ini diharapkan dapat membantu koperasi dalam mengambil keputusan yang lebih akurat dan efisien dalam proses pemberian pinjaman. Metode CRM digunakan untuk mengumpulkan data tentang profil dan perilaku peminjam, seperti riwayat pinjaman, demografi, dan transaksi keuangan. Data ini kemudian dianalisis menggunakan metode AHP untuk menentukan bobot dari berbagai faktor yang mempengaruhi kelayakan peminjam, seperti status anggota, status gaji,jumlah pinjaman, sisa masa dinas yang disesuaikan dengan jenis status keanggotaan.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: 0 Research > Ilmu Komputer > Rekayasa Perangkat Lunak
0 Research > Ilmu Komputer
Divisions/ Fakultas/ Prodi: Fakultas Ilmu Komputer > Teknik Informatika (S1)
Depositing User: Fani Alivia S.S.i
Date Deposited: 12 Aug 2024 03:47
Last Modified: 12 Aug 2024 03:47
URI: http://repository.upiyptk.ac.id/id/eprint/11627

Actions (login required)

View Item View Item