PENERAPAN SISTEM PENUNJANG KEPUTUSAN UNTUK MENENTUKAN PEMILIHAN SUPPLIER SPAREPART MOBIL PADA TOKO BAGINDO MOTOR SOLOK DENGAN MENGGUNAKAN METODE AHP DENGAN BAHASA PEMROGRAMAN PHP DAN DATABASE MYSQL

Fahreza, Muhammad (2020) PENERAPAN SISTEM PENUNJANG KEPUTUSAN UNTUK MENENTUKAN PEMILIHAN SUPPLIER SPAREPART MOBIL PADA TOKO BAGINDO MOTOR SOLOK DENGAN MENGGUNAKAN METODE AHP DENGAN BAHASA PEMROGRAMAN PHP DAN DATABASE MYSQL. Sarjana thesis, Universitas Putra Indonesia "YPTK" Padang.

[img] Text (ABSTRAK)
SKRIPSI_MUHAMMAD FAHREZA_16101152610621_ABSTRAK.pdf

Download (304kB)
[img] Text (BAB 1)
SKRIPSI_MUHAMMAD FAHREZA_16101152610621_BAB 1.pdf

Download (219kB)
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
SKRIPSI_MUHAMMAD FAHREZA_16101152610621_DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (208kB)
[img] Text (FULL TEXT)
SKRIPSI_MUHAMMAD FAHREZA_16101152610621_FULL TEXT.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Toko Bagindo Motor merupakan perusahaan dagang yang memenuhi kebutuhan sparepart kendaraan mobil. Untuk memenuhi kebutuhan dagang Toko Bagindo motor memesan kebutuhan toko dari beberapa supplier agar kebutuhan pelanggan terpenuhi. Selama ini Toko Bagindo Motor selalu memasok barang dari berbagai supplier tanpa melakukan pemilihan, sehingga bisa mengakibatkan kerugian. Dengan adanya teknologi saat ini dapat membantu Toko Bagindo Motor dalam membangun suatu sistem informasi penunjang keputusan dengan menrapkan metode AHP. Sistem ini diharapkan mampu membantu Toko Bagindo Motor dalam memilih Supplier. Kata kunci : Metode AHP, sistem penunjang keputusan, supplier, sistem informasi.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: 0 Research > Ilmu Komputer > Sistem Informasi
Divisions/ Fakultas/ Prodi: Fakultas Ilmu Komputer > Sistem Informasi (S1)
Depositing User: Anggi Anggi A.Md
Date Deposited: 15 Jul 2024 09:02
Last Modified: 15 Jul 2024 09:02
URI: http://repository.upiyptk.ac.id/id/eprint/11213

Actions (login required)

View Item View Item