ANALISIS PEMANFAATAN LIMBAH SERBUK BESI SEBAGAI SUBSTITUSI AGREGAT HALUS PADA CAMPURAN ASPAL

MAULANA, ABIYYU (2023) ANALISIS PEMANFAATAN LIMBAH SERBUK BESI SEBAGAI SUBSTITUSI AGREGAT HALUS PADA CAMPURAN ASPAL. Sarjana thesis, Universitas Putra Indonesia YPTK.

[img] Text
SKRIPSI_ABIYYU MAULANA_19101154330089_ABSTRAK.pdf

Download (122kB)
[img] Text
SKRIPSI_ABIYYU MAULANA_19101154330089_BAB 1.pdf

Download (104kB)
[img] Text
SKRIPSI_ABIYYU MAULANA_19101154330089_DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (89kB)
[img] Text
SKRIPSI_ABIYYU MAULANA_19101154330089_FULL TEXT.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (11MB)

Abstract

Material yang umum digunakan sebagai bahan pengisi pada campuran perkerasan lentur adalah abu batu dan semen dimana persediannya terbatas dan harga yang relatif mahal. Oleh sebab itu, perlu adanya penelitian menggunakan bahan alternatif lain sebagai pengganti bahan pengisi yaitu limbah serbuk besi yang banyak terdapat pada sisa hasil industri.. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh pengunaan bahan pengisi limbah serbuk besi dalam campuran aspal. Penelitian ini dilakukan menggunakan Spesifikasi Bina Marga 2018 dan menggunakan metode Marshall Test. Persentase penggunaan bahan pengisi yaitu 10%, 20%, 30%, dan 50%. Pada penelitian langkah pertama yang dilakukan adalah pengecekan bahan yaitu aspal dan agregat harus memenuhi persyaratan. Hasil pengujian Marshall menunujukkan kadar serbuk besi 10% - 30% memenuhi semua spesifikasi dan layak digunakan dalam perkerasan lentur. Sedangkan untuk kadar serbuk besi 40%- 50% tidak memenuhi spesifikasi. Untuk nilai VMA tidak mencapai spesifikai yaitu 14,5% dan 14,0%. Sedangkan untuk nilai VIM tidak mencapai spesifikasi yaitu 2,3% dan 1,8%. Kata kunci : Bahan pengisi, Serbuk besi, Marshall Test

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: 0 Research > Teknik > Konstruksi
0 Research > Teknik
Divisions/ Fakultas/ Prodi: Fakultas Teknik > Teknik Sipil (S1)
Depositing User: Fani Alivia S.S.i
Date Deposited: 09 Jul 2024 03:18
Last Modified: 11 Jul 2024 05:44
URI: http://repository.upiyptk.ac.id/id/eprint/10994

Actions (login required)

View Item View Item