ANALISIS PENGARUH BEBAN KERJA DAN STRES KERJA SAAT WFH TERHADAP KINERJA PNS DILINGKUNGAN KANWIL DJPB (KANTOR WILAYAH DIREKTORAT JENDRAL PERBENDAHARAAN) PROVINSI SUMATERA BARAT

Jerino, Geri (2023) ANALISIS PENGARUH BEBAN KERJA DAN STRES KERJA SAAT WFH TERHADAP KINERJA PNS DILINGKUNGAN KANWIL DJPB (KANTOR WILAYAH DIREKTORAT JENDRAL PERBENDAHARAAN) PROVINSI SUMATERA BARAT. Sarjana thesis, UNIVERSITAS PUTRA INDONESIA YPTK PADANG.

[img] Text
Skripsi_16101155310135_GERI JERINO_Abstrak.pdf

Download (60kB)
[img] Text
Skripsi_16101155310135_GERI JERINO_BAB I.pdf

Download (73kB)
[img] Text
Skripsi_16101155310135_GERI JERINO_Daftar Pustaka.pdf

Download (63kB)
[img] Text
Skripsi_16101155310135_GERI JERINO_Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (988kB)

Abstract

ABSTRAK Beban kerja dan stres kerja yang diterima pada saat WFH tentunya berbeda dengan stres kerja dan beban kerja pada saat bekerja dari kantor. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh beban kerja dan stres kerja terhadap kinerja pegawai di lingkungan kanwil DJPB Provinsi Sumatera Barat. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kuantitatif dengan populasi yaitu seluruh PNS di Kanwil DJPB Provinsi Sumatera Barat. Sampel diambil dengan teknik purposive sampling dan diperoleh 40 responden. Teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner dalam bentuk google form. Analisis data menggunakan SPSS dengan uji meliputi uji validitas dan reliabilitas instrumen, uji asumsi klasik, dan uji hipotesis. Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) beban kerja berpengaruh negatif dan signifikan terhadap kinerja, (2) stres kerja berpengaruh negatif dan signifikan terhadap kinerja, dan (3) beban kerja dan stres kerja berpengaruh signifikan terhadap kinerja. Kata Kunci: Beban Kerja, Stres Kerja, Kinerja, PNS, WFH

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: 0 Research > Ekonomi dan Bisnis
0 Research > Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Divisions/ Fakultas/ Prodi: Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Depositing User: Ryan Ariadi A.Md
Date Deposited: 21 Jun 2024 02:49
Last Modified: 21 Jun 2024 02:49
URI: http://repository.upiyptk.ac.id/id/eprint/10557

Actions (login required)

View Item View Item