IDENTIFIKASI KERUSAKAN KONSTRUKSI BANGUNAN RUMAH TINGGAL AKIBAT GEMPA BUMI PASAMAN BARAT 2022

Yunarta, Angga (2023) IDENTIFIKASI KERUSAKAN KONSTRUKSI BANGUNAN RUMAH TINGGAL AKIBAT GEMPA BUMI PASAMAN BARAT 2022. Sarjana thesis, Universitas Putra Indonesia YPTK.

[img] Text
SKRIPSI_Angga Yunarta_18101154330004_ABSTRAK.pdf

Download (98kB)
[img] Text
SKRIPSI_Angga Yunarta_18101154330004_BAB I.pdf

Download (276kB)
[img] Text
SKRIPSI_Angga Yunarta_18101154330004_DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (67kB)
[img] Text
SKRIPSI_Angga Yunarta_18101154330004_FULL TEXT.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (8MB)

Abstract

Gempa bumi dapat disebabkan karena perubahan secara tiba-tiba pada lapisan tanah di dasar permukaan. Pada pukul 08.39 wib Kabupaten Pasaman digoncang dengan gempa susulan yang berkekuatan 6,1 magnitudo terletak didarat dengan jarak 17 km Timur Laut dengan kedalaman 10 km. Gempa tersebut mengakibatkan kerusakan terhadap bangunan dan juga menyebabkan terjadinya Galodo ( banjir bandang). Tujuan penelitian yaitu menentukan metode yang tepat untuk perbaikan bangunan rumah warga yang rusak akibat gempa Pasaman 2022. Metode penelitian ini menggunakan metode observasi dengan menggunakan panduan SNI-1726-2019, sebagai acuan metode perbaikan yang tepat untuk mengkategorikan kriteria kerusakan bangunan. jenis penelitian ini menggunakan jenis penelitian mixed methods (campuran). Hasil penelitian didapatkan 3 kriteria kerusakan rumah tinggal warga yang rusak akibat gempa pasaman 2022, diantaranya yaitu, kerusakan ringan  30%, kerusakan sedang > 30% - 45% dan kerusakan berat > 45%, serta didapatkan metode yang tepat untuk perbaikan bangunan.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: 0 Research > Teknik > Konstruksi
0 Research > Teknik
Divisions/ Fakultas/ Prodi: Fakultas Teknik > Teknik Sipil (S1)
Depositing User: Fani Alivia S.S.i
Date Deposited: 07 Jun 2024 02:55
Last Modified: 07 Jun 2024 02:55
URI: http://repository.upiyptk.ac.id/id/eprint/10430

Actions (login required)

View Item View Item