RANCANGAN BANGUN SISTEM PENGERINGAN IKAN MENGGUNAKAN TENAGA SURYA BERBASIS ARDUINO MEGA 2560 DENGAN KENDALI SMARTPHONE

Dewi, Dewi (2023) RANCANGAN BANGUN SISTEM PENGERINGAN IKAN MENGGUNAKAN TENAGA SURYA BERBASIS ARDUINO MEGA 2560 DENGAN KENDALI SMARTPHONE. Sarjana thesis, Universitas Putra Indonesia YPTK.

[img] Text
SKRIPSI_DEWI_18101152620008_ABSTRAK.pdf

Download (9kB)
[img] Text
SKRIPSI_DEWI_18101152620008_BAB I.pdf

Download (73kB)
[img] Text
SKRIPSI_DEWI_18101152620008_DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (73kB)
[img] Text
SKRIPSI_DEWI_18101152620008_FULL TEXT.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini bermaksud untuk merancang dan membangun suatu perangkat alat pengering otomatis yang prosesnya lebih cepat dan efisien. Sistem ini dapat digunakan untuk mengeringkan ikan dengan bantuan tenaga surya, walaupun dalam kondisi malam hari dan disaat cuaca mendung, pengeringan bisa terus berlangsung, sehingga dengan menggunakan alat ini jauh lebih mempermudah pekerjaan. Alat ini terdiri dari Arduino Mega2560 sebagai pusat pengendali semua sensor. Sensor DHT11 sebagai pengukur suhu dan tingkat kelembaban.Solar Panel digunakan sebagai sumber arus yang kemudian disimpan didalam aki yang gunanya untuk menghidupkan alat pengering. Heater sebagai sumber panas yang digunakan didalam box pengering. Smartphone digunakan untuk melakukan penyetingan suhu sesuai dengan kebutuhan.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: 0 Research > Ilmu Komputer
Divisions/ Fakultas/ Prodi: Fakultas Ilmu Komputer > Sistem Komputer (S1)
Depositing User: Fani Alivia S.S.i
Date Deposited: 29 Apr 2024 02:55
Last Modified: 15 Jul 2024 06:39
URI: http://repository.upiyptk.ac.id/id/eprint/10187

Actions (login required)

View Item View Item