RANCANG BANGUN SISTEM KEAMANAN BOX MOTOR DELIVERY DENGAN MEMANFAATKAN SENSOR GYRO DAN TELEGRAM SEBAGAI NOTIFIKASI MENGGUNAKAN ARDUINO MEGA2560 DAN NODEMCU ESP8266

Saptarini, Atika (2023) RANCANG BANGUN SISTEM KEAMANAN BOX MOTOR DELIVERY DENGAN MEMANFAATKAN SENSOR GYRO DAN TELEGRAM SEBAGAI NOTIFIKASI MENGGUNAKAN ARDUINO MEGA2560 DAN NODEMCU ESP8266. Sarjana thesis, Universitas Putra Indonesia YPTK.

[img] Text
SKRIPSI_ATIKA SAPTARINI_18101152620136_ABSTRAK.pdf

Download (124kB)
[img] Text
SKRIPSI_ATIKA SAPTARINI_18101152620136_BAB I.pdf

Download (164kB)
[img] Text
SKRIPSI_ATIKA SAPTARINI_18101152620136_DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (119kB)
[img] Text
SKRIPSI_ATIKA SAPTARINI_18101152620136_FULL TEXT.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini bermaksud untuk merancang sebuah sistem keamanan boxdelivery untuk mengurangi tingkat kejahatan dalam pencurian barang sehingga kurir tidak kehilangan barang dan merasa aman dalam mengantarkan barang. Pada penelitian ini digunakan sensor Gyro MPU untuk mengetahui kondisi box delivery datar, miring, ataupun terjatuh dengan membaca nilai x, y, z dari sensor tersebut. Untuk mendeteksi box delivery dibuka paksa, dalam hal ini digunakan sensor Reed Switch. Setiap perubahan kondisi (kejadian), Arduino Mega mengirimkan pesan ke aplikasi Telegram melalui NodeMCU ESP8266 dan mengaktifkan buzzer jika box delivery dalam kondisi miring, terjatuh, atau dibuka paksa. Untuk membuka box delivery digunakan kartu RFID. Box delivery hanya bisa dibuka jika kartu RFID sesuai/terdaftar pada program yang tersimpan dalam Arduino Mega2560. Sistem juga dilengkapi LCD untuk menampilkan pesan kondisi box delivery. Dari hasil pengujian dapat disimpulkan bahwa sistem keamanan box delivery dapat bekerja dengan baik dan memungkinkan untuk diproduksi secara massal.

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: 0 Research > Ilmu Komputer > Rekayasa Perangkat Lunak
0 Research > Ilmu Komputer > Keamanan Komputer
0 Research > Ilmu Komputer
Divisions/ Fakultas/ Prodi: Fakultas Ilmu Komputer > Sistem Komputer (S1)
Depositing User: Fani Alivia S.S.i
Date Deposited: 26 Apr 2024 02:51
Last Modified: 15 Jul 2024 06:44
URI: http://repository.upiyptk.ac.id/id/eprint/10181

Actions (login required)

View Item View Item