SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENYELEKSIAN CALON KARYAWAN PADA PT.ORSOINDO SEJAHTERA MENGGUNAKAN METODE WEIGHTED SUM MODEL (WSM

Alfayyadh, Muhammad Dito (2022) SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENYELEKSIAN CALON KARYAWAN PADA PT.ORSOINDO SEJAHTERA MENGGUNAKAN METODE WEIGHTED SUM MODEL (WSM. Sarjana thesis, Universitas Putera Indonesia YPTK Padang.

[img] Text
SKRIPSI_MUHAMMAD DITO ALFAYYADH_18101152610031_ABSTRAK.pdf

Download (7kB)
[img] Text
SKRIPSI_MUHAMMAD DITO ALFAYYADH_18101152610031_DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (20kB)
[img] Text
SKRIPSI_MUHAMMAD DITO ALFAYYADH_18101152610031_BAB I.pdf

Download (174kB)
[img] Text
SKRIPSI_MUHAMMAD DITO ALFAYYADH_18101152610031_FULLTEKS.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (5MB)

Abstract

PT. Orsoindo Sejahtera adalah sebuah perusahaan yang bergerak dalam bidang jasa tepatnya jasa pengadaan tenaga kerja atau outsourcing. dalam penyeleksian perusahaan masih menerapkan secara manual dan belum terkomputerisasi, semakin banyak jumlah karyawan yang melamar maka keanekaragaman latar belakang pendidikannya juga semakin kompleks sehingga sangat sulit memilih karyawan yang berprestasi menurut perusahaan dan sulitnya menentukan prioritas untuk penyeleksian tenaga kerja baru sehingga sering terjadi kesalahan dan memakan waktu yang lama. Untuk mengatasi hal tersebut digunakan Sistem Pendukung Keputusan yang mampu membantu pihak perusahaan dalam mengambil keputusan penyeleksian calon karyawan, dengan menerapkan metode Weighted Sum Model (WSM) dalam proses penilaian dan dibantu Bahasa Pemograman PHP yang mampu membantu mempercepat menentukan karyawan yang akan direkrut oleh perusahaan

Item Type: Thesis (Sarjana)
Subjects: 0 Research > Ilmu Komputer > Sistem Informasi
Divisions/ Fakultas/ Prodi: Fakultas Ilmu Komputer
Depositing User: Tri Wahyuni Oktanita A.Md
Date Deposited: 21 Mar 2024 04:06
Last Modified: 21 Mar 2024 04:06
URI: http://repository.upiyptk.ac.id/id/eprint/10093

Actions (login required)

View Item View Item